Cara Menumbuhkan Brewok dalam Seminggu, Siap Tampil Beda?

Banyak sebagian pria ingin mendapatkan brewok agar tampil beda. Memiliki brewok adalah simbol kejantanan seorang pria yang memiliki brewok. Selain terlihat jantan, tentu di hadapan wanita kalian tampak maskulin. Bisa kita contohin bintang sepakbola seperti Sergio Ramos ataupun bintang UFC, McGregor yang terlihat sangat macho dengan brewoknya. Tidak heran lagi, kalau para penjantan tangguh berlomba untuk mencari cara menumbuhkan brewok.

Untuk kamu yang dalam kesusahan memiliki brewok, jangan nyerah dulu deh. Karena untuk mempunyai brewok harus dengan cara yang alami dan pastinya mengunakan bahan alami yang bisa kalian temui di sekitaran anda.

Berikut adalah langkah mudah untuk cara menumbuhkan brewok secara natural dengan bahan alami.

1. LIDAH BUAYA

Cara Menumbuhkan Brewok dalam Seminggu, Siap Tampil Beda?

Bahan alami pertama adalah lidah buaya, mengapa harus lidah buaya? Karena lidah buaya adalah bahan alami yang paling cepat menumbuhkan brewok. Untuk caranya sangat mudah, sediakan beberapa lidah buaya, kemudian ambil gelnya lalu oleskan ke area wajah yang ingin ditumbuhi. Setelah itu diamkan selama dua jam, lalu bilas dengan bersih dengan sabun wajah. Lakukan hal ini secara rutin, minimal seminggu 4 kali.

2. MINYAK KEMIRI

Cara Menumbuhkan Brewok dalam Seminggu, Siap Tampil Beda?

Minyak kemiri bukanlah sebuah rahasia lagi untuk melebatkan kumis ataupun jenggot. Kemiri juga dapat menumbuhkan brewok secara alami. Untuk caranya, sebelum mengunakan minyak kemiri usahakan cuci dahulu muka dengan sabun setelah selesai pastikan wajah sudah kering, jika sudah kering oleskan minyak kemiri ke area wajah yang ingin kalian tumbuhi sekaligus pijat secara perlahan. Kemudian diamkan selama 20 menit, lalu bilas kembali muka dari sisa minyak kemiri tadi.

3. ASUPAN GIZI

Cara Menumbuhkan Brewok dalam Seminggu, Siap Tampil Beda?

Adapun cara dengan asupan gizi yang dapat menumbuhkan brewok. Sebelum memulai kenali dulu asupan gizi yang perlu kalian konsumsu agar tidak salah.

  • Sarden – Makanan satu ini terkenal kaya akan proteinnya yang bisa dikatakan dapat menumbuhkan brewok di wajah.
  • Telur – Jenis makanan ini mengandung vitamin B untuk menumbuhkan rambut. Pada telur terdapat kandungan biotin yang dipercayai bisa menumbukan brewak secara alami.
  • Biji-bijian – Salah satu makanan yang dapat menumbuhkan brewok dengan alami adalah mengonsumsi biji-bijian seperti kacang keledai, kacang tojin dan kacang panjang. Biji-bijian seperti ini memiliki vitamin B7 berguna untuk mencegah brewok rontok bagi yang sudah tumbuh.

Ketiga cara menumbuhkan brewok ini dapat kalian lakukan semaksimal mungkin agar kalian bisa segera mendapatkan brewok dalam seminggu. Selamat mencoba ya!